• Skip to main content
  • Skip to primary sidebar

Dunia Diet

Dampak Penyakit Akibat Kekurangan Lemak yang Harus Anda Tahu

Oleh Ibu Nur

  • Bagikan di Facebook
  • Google+

Perlu Anda tahu bahwasannya akibat kekurangan lemak bagi tubuh pastinya sangat berbahaya sama halnya pada saat tubuh Anda kekurangan karbohidrat dan juga nutrisi penting yang lainnya. Buat Anda yang saat ini sedang menjalankan diet lemak, ada baiknya perhatikan dampak negatif  dari kekurangan lemak berikut.

Pastinya setiap orang ingin memiliki tubuh yang langsing dan juga ideal. Sehingga tak jarang mereka akan melakukan apapun untuk bisa mendapatkan hal tersebut, salah satunya adalah dengan berdiet. Seperti yang sudah kita tahu, salah satu penyebab tubuh gemuk adalah karena terlalu banyaknya asupan lemak yang dikonsumsi.

Dampak Kekurangan Lemak
Dampak Kekurangan Lemak

Selain hal tersebut buruknya lagi, jika Anda kelebihan lemak di dalam tubuh maka bisa sebabkan beberapa penyakit yang berbahaya, seperti jantung, stroke, hingga penyumbatan pembuluh darah. Tapi, tahukah Anda, jika kelebihan lemak bisa sebabkan penyakit berbahaya bagi tubuh, lantas apa saja sih dampak akibat kekurangan lemak bagi tubuh? Untuk lebih jelasnya silakan Anda simak ulasan di bawah ini.

Ini Dampak Penyakit Akibat Kekurangan Lemak

1. Kulit Jadi Kering dan Kasar

Dampak kekurangan lemak yang pertama adalah kulit yang jadi kering dan kusam. Sebab lemak juga berguna untuk melindungi kulit serta menjaganya supaya tetap sehat dan juga lembab. Karena lemak mempunyai peranan sebagai pelumas dan bila dipanaskan lemak mempunyai sifat cair.

Oleh sebab itulah, seseorang yang kekurangan asupan lemak umumnya akan memiliki kulit kering dan juga kasar. Bahkan tak hanya itu, tubuh yang kekurangan lemak ini juga menyebabkan penderitanya jadi lebih emosional, alami kecemasan, depresi, rambut jadi kasar, kering, dan sering berketombe.

2. Leukimia

Dampak buruk kekurangan lemak yang selanjutnya adalah sebabkan penyakit leukimia atau pun kanker darah. Salah satu jenis penyakit sistem peredaran darah ini biasanya disebabkan oleh produksi sel darah putih abnormal, sehingga hal tersebut dapat mengganggu produksi sel darah merah dan juga trombosit. Sedangkan lemak memiliki peranan untuk membantu sel darah. Bila hal ini terjadi, maka penyakit leukimia bisa menyerang Anda jika tubuh Anda kekurangan lemak.

3. Jantung

Dampak penyakit akibat kekurangan lemak berikutnya adalah sebabkan penyakit jantung. Baik kelebihan atau kekurangan lemak bisa sebabkan penyakit satu ini. Kelebihan lemak jahat atau yang biasanya disebut LDL ini bisa meningkatkan resiko penyakit jantung. Sedangkan bila tubuh kekurangan lemak baik atau HDL bisa memicu terjadinya penyakit yang berbahaya ini.

Demikianlah tadi dampak penyakit akibat kekurangan lemak yang bisa kami informasikan. Semoga bermanfaat.

  • Tentang Penulis
  • Postingan Lainnya

Ibu Nur

Dr. Nur khairi, S.si, M.si, Apt (Ibu Nur) Seorang dosen perguruan tinggi Farmasi, aktif menulis di DOKTERKU.co.id dan memiliki beberapa website seperti : DuniaDiet.com, PasanganBahagia.com & PanduanJerawat.com.
  • 7 Tips Diet Dengan Puasa 3 Hari - June 30, 2020
  • 10 Efek Samping Minum Jeruk Nipis Tiap Hari - June 28, 2020
  • 11 Daftar Menu Diet Ibu Hamil Trimester 2 - June 27, 2020
  • 4 Cara Menurunkan Berat Badan yang Sehat dan Mudah Dilakukan - June 17, 2020
  • Makanan Diet Untuk Penurun Berat Badan - May 1, 2020

August 30, 2016 Kategori: Diet Leave a Comment

Reader Interactions

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Primary Sidebar

  • Home
  • Kontak
  • Tentang Saya

Social Media DuniaDiet.com

  • Facebook
  • Google+
  • Instagram
  • Twitter
  • YouTube

Postingan Terbaru

7 Tips Diet Dengan Puasa 3 Hari

7 Tips Diet Dengan Puasa 3 Hari

5. bisa mengakibatkan masalah kehamilan

10 Efek Samping Minum Jeruk Nipis Tiap Hari

2. kacang-kacangan

11 Daftar Menu Diet Ibu Hamil Trimester 2

4 Cara Menurunkan Berat Badan yang Sehat dan Mudah Dilakukan

4 Cara Menurunkan Berat Badan yang Sehat dan Mudah Dilakukan

Makanan Diet Untuk Penurun Berat Badan

Makanan Diet Untuk Penurun Berat Badan

© 2023 · Dunia Diet · Tentang · Kontak